Flora dan Fauna

Informasi tentang Flora dan Fauna. Meliputi informasi unik tentang binatang dan tumbuhan, cara perawatan, tips dsb

Apa Itu Sorgum (Sorghum), Manfaat dan Keunggulan Sorgum

Tanaman sorgum sebagai alternatif ketahanan pangan. Sorgum adalah tanaman serbaguna yang dapat menjadi sumber pangan, makanan ternak dan bahan baku industri. Sorgum salah satu sumber karbohidrat yang nutrisinya sangat baik mengandung protein tinggi, mengandung antioksidan dan indeks glikemiknya rendah. Pada jaman dulu nenek moyang mengkonsumsi sorgum namun kini sudah tergantikan oleh beras. Sorgum, gandum, jagung, …

Apa Itu Sorgum (Sorghum), Manfaat dan Keunggulan Sorgum Read More »

Salah satu ciri kucing yang sedang birahi atau ingin kawin adalah kucing yang mengeong keras tanpa henti dan kucing yang menggoyangkan (menggerakan) pantat dan kaki belakangnya. Kucing yang ingin kawin akan mengeong keras beberapa hari dan tentunya akan menggangu terutama jika mengeong pada malam hari.Selain itu tetanggamu juga bisa terganggu jika mendegar suara keras dari …

Cara Menghentikan Kucing Mengeong Keras Karena Ingin Kawin Read More »

Timon dan Pumbaa Di Dunia Nyata

Timon dan Pumbaa adalah karakter dari film The Lion King. Pumbaa si babi berkutil (warthog) berteman baik dengan seekor meerkat bernama timon. Meerkat merupakan luwak kecil yang ditemukan di Afrika bagian selatan. Sebuah video memperlihatkan hubungan yang saling menguntungkan (simbiosis mutualisme) antara seekor warthog dan puluhan luwak di alam liar. Luwak mendapatkan makanan seperti kutu dari tubuh warthog sedangkan …

Timon dan Pumbaa Di Dunia Nyata Read More »

Tuskfish Ikan Pemecah Kerang

Ikan Harlequin Tuskfish mampu memakan kerang walaupun kerang dilindungi cangkang keras. Ikan tuskfish mencari kerang di dasar laut. Memindahkan bebatuan yang ada di dasar laut dengan menggunakan mulutnya kemudian mencari kerang. Karena cangkang kerang cukup keras maka tuskfish menggunakan batu untuk menghancurkan cangkangnya. tuskfish akan menggigit kerang dan memukulkan kerang di batu. referensi 1 2 …

Tuskfish Ikan Pemecah Kerang Read More »

Kotoran dan pipis kucing menimbulkan bau tak sedap. Bahkan beberapa kucing juga kadang pup di ubin / keramik. Berikut ini beberapa cara untuk menghilangkan bau tau kucing Spray penghilang bau Saat ini sudah banyak dijual produk spray yang bisa menghilangkan bau kotoran kucing. Spray ini bisa disemprotkan ke wilayah tempat kucing pup Pasir gumpal wangi …

Menghilangkan Bau Tai Kotoran Kucing dan Bau Kencing Kucing Read More »

Perawatan Rambut Tradisional Menggunakan Tanaman

Tanaman memiliki banyak manfaat, diantaranya adalah untuk kesehatan rambut. Orang-orang jaman dulu menggunakan beberapa jenis tumbuhan untuk merawat rambut mereka. Tumbuhan-tumbuhan tersebut bisa dijadikan shampoo untuk keramas ataupun minyak rambut. Lidah buaya Tumbuhan ini memang dikenal baik untuk rambut. Lidah buaya dibelah kemudian daging lidah buaya yang berlendir di gosokkan ke rambut Merang untuk rambut …

Perawatan Rambut Tradisional Menggunakan Tanaman Read More »

Dinosaurus Unik Bersayap Empat

Dinosaurus ini seperti burung bersayap 4. Changyuraptor adalah genus dinosaurus pemangsa “bersayap empat”. Hal ini diketahui dari satu spesimen fosil yang mewakili spesies Changyuraptor yangi, yang ditemukan dari endapan Kapur Awal (berusia 125 juta tahun) di Provinsi Liaoning, Cina. Dinosaurus ini memiliki empat sayap, dua saya ada didepan seperti burung biasa dan dua sayap ada …

Dinosaurus Unik Bersayap Empat Read More »

Fungsi dan Manfaat Lendir Manusia dan Hewan

Manusia dan beberapa jenis hewan dapat mengeluarkan lendir. Walaupun menjijikan, lendir memiliki manfaat yang mungkin jarang kita ketahui. Berikut ini adalah manfaat dari lendir manusia dan manfaat lendir hewan Lendir dari hidung manusia Lendir yang keluar dari hidung manusia atau sering disebut ingus berfungsi menjaga paru-paru. Lendir menjaga paru-paru dengan cara menyaring / menangkap kotoran …

Fungsi dan Manfaat Lendir Manusia dan Hewan Read More »

pH atau Power of Hydrogen merupakan derajat keasaman yang digunakan untuk menyatakan tingkat keasaman atau tingkat kebasaan yang dimiliki oleh suatu larutan. Apa fungsi pH ? pH yang pas akan membuat ikan sehat dan perkembangbiakan ikan menjadi optimal. pH ideal untuk ikan cupang sekitar 6,2 – 7,5. pH yang tidak pas atau tidak ideal akan berdampak …

Dampak pH Untuk Ikan Cupang dan Cara Menaikkan pH dan Menurunkan pH Read More »

error: